PENGARUH TEKANAN UDARA SANDBLASTING TERHADAP KEKASARAN PERMUKAAN PADA BAJA KARBON ST 60

Adiansyah, Muhammad (2021) PENGARUH TEKANAN UDARA SANDBLASTING TERHADAP KEKASARAN PERMUKAAN PADA BAJA KARBON ST 60. Diploma thesis, DIII Teknik mesin Politeknik Harapan Bersama.

[img] Text (Muhammad Adiansyah_MSN.684.21)
2. Laporan TA M. Adiansyah.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Muhammad Adiansyah_MSN.684.21)
4. Jurnal TA M. Adiansyah.pdf

Download (724kB)

Abstract

Sandblasting adalah suatu proses yang bertujuan untuk menghilangkan cat atau karat pada sebuah logam dengan menggunakan pasir bertekanan sebagai media abrasive, proses ini biasa dilakukan dengan menyemprotkan abrasive yang berupa pasir silica dengan tekanan yang tinggi ke permukaan logam. Pada Penelitian ini dilakukan dengan memvariasikan ukuran tekanan udara penyemprotan yaitu 6, 7, dan 8 bar dengan abrasive pasir silica. Untuk specimen yang digunakan yaitu adalah baja karbon ST 60 dengan ukuran Ø 40 mm dan tebal 10 mm. Hasil uji menunjukan perubahan dari tekanan 6, 7, dan 8 bar nilai kekasaran permukaan yang semakin tinggi dikarenakan tekanan udara yang semain tinggi juga

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Teknik > Diploma III Teknik Mesin
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@poltektegal.ac.id
Date Deposited: 14 Dec 2021 01:49
Last Modified: 14 Dec 2021 01:49
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/789

Actions (login required)

View Item View Item