ALAT PENGOLAHAN KOTORAN KELINCI MENJADI PUPUK KOMPOS BERBASIS BLYNK

Pamungkas, Zidansheva Satria (2021) ALAT PENGOLAHAN KOTORAN KELINCI MENJADI PUPUK KOMPOS BERBASIS BLYNK. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama Tegal.

[img] Text (TA Komp 2739.21)
LAPORAN_fix-16821.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Jurnal TA Komp 2739.21)
jurnal_zidan.pdf

Download (209kB)

Abstract

Pupuk merupakan suatu sarana yang menjadi salah satu barang wajib didunia pertanian. Baik pupuk organik maupun anorganik, pupuk sering kali menjadi salah satu kunci untuk membuat tanaman menjadi lebih subur dan tumbuh dengan sehat. Disamping penggunaannya yang sangat berdampak pada tumbuhan, pupuk organik juga memiliki kelebihan dampak negatif yang lebih kecil karena berasal dari bahan-bahan yang lebih alami seperti bunga, tumbuhan-tumbuhan yang sudah layu, dan juga kotoran hewan ternak.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Teknik > Diploma III Teknik Komputer
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@poltektegal.ac.id
Date Deposited: 07 Jun 2024 09:07
Last Modified: 07 Jun 2024 09:07
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/368

Actions (login required)

View Item View Item