PERANCANGAN FRAME PEMANAS INDUKSI UNTUK PROSES PERLAKUAN PANAS PADA LOGAM MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK SOLIDWORK 2016

Pudin, Alip (2023) PERANCANGAN FRAME PEMANAS INDUKSI UNTUK PROSES PERLAKUAN PANAS PADA LOGAM MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK SOLIDWORK 2016. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama.

[img] Text (TA_ALIP PUDIN_20021021)
TA_ALIP PUDIN_20021021.pdf
Restricted to Registered users only

Download (27MB)

Abstract

Baja adalah matrial yang memeiliki sifat kekerasan yang baik. Dalam kemajuan teknologi sekarang ini banyak dibuat peralatan-peralatan yang mempermudah proses pengerjaan suatu alat. Untuk membuat produk yang terbuat dari baja dengan sifat kuat, ulet, atau keras maka memerlukan perlakuan panas (heat treatment). proses pemanasan logam sampai temperatur yang ditentukan menggunakan dapur pemanas dibutuhkan pasokan energi listrik yang cukup besar sehingga menambah biaya produksi. Proses alternatif yang akan dilakukan menggunakan pemanas induksi. Tujuan penelitian ini adalah membuat desain rancanagan dan pembebanan frame pemanas induksi untuk proses perlakuan panas. Metode penelitian ini menggunakan softwere solidworks 2016 untuk perancanagan frame pemanas induksi. Perancangannya dari mulai gambar 3D atau gambar nyata kemudian di assembly agar menjadi suatu produk dan drawing untuk mengetahui ukuran dari setiap part nya. Untuk pengujian pembebanan dilakukan satu kali dan diberi beban 50 Newton dan mendapatkan hasil data analilis Stress (tegangan), Displacement dan Factor of Safety dan Hasil dari perancanagan frame pemanas induksi adalah menggunakan bahan besi siku dengan ukuran 30 mm x30 mm x3 mm. Dari hasil ini menunjukkan bahwa desain frame yang telah dibuat aman untuk digunakan, karena perhitungan analisa memenuhi nilai faktor keamanan persyaratan dan simulasi tegangan maksimum yang terjadi tidak melebihi kekuatan luluh batas material rangka.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
T Technology > TS Manufactures
Divisions: Teknik > Diploma III Teknik Mesin
Depositing User: Alip pudin
Date Deposited: 25 Sep 2023 09:24
Last Modified: 25 Sep 2023 09:24
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/3051

Actions (login required)

View Item View Item