ANALISIS MARKETING MIX 4P PADA KEPUTUSAN KONSUMEN MEMILIH CEMILAN LUCRIS YANG DIMODERASI OLEH PERILAKU KONSUMEN SITUL CEMILAN KAB. TEGAL PADA MASA PANDEMI COVID-19

Amalia, Argina Vidya (2021) ANALISIS MARKETING MIX 4P PADA KEPUTUSAN KONSUMEN MEMILIH CEMILAN LUCRIS YANG DIMODERASI OLEH PERILAKU KONSUMEN SITUL CEMILAN KAB. TEGAL PADA MASA PANDEMI COVID-19. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama Tegal.

[img] Text (Akt 2903.21)
TA ARGINA VIDYA AMALIA FIX.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Prosiding Akt 2903.21)
Prosiding TA_ARGINA VIDYA AMALIA.pdf

Download (63kB)

Abstract

Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dari waktu ke waktu mengalami perkembangan bagus. Para pelaku bisnis menghasilkan produk yang beragam. UMKM Situl Cemilan kurang melakukan penerapan marketing mix 4p yang menyebabkan turunnya penjualan masa pandemi covid-19. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh marketing mix 4p terhadap perilaku konsumen pada masa pandemi. Pendekatan penelitian menggunakan kuantitatif, untuk populasi dan sampel sama sebanyak 33 dari konsumen tetap di daerah Slawi

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Akuntansi > Diploma III Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@poltektegal.ac.id
Date Deposited: 25 Nov 2021 07:24
Last Modified: 25 Nov 2021 07:24
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/286

Actions (login required)

View Item View Item