Afisyah, Ainun Nur (2023) ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI SEBAGAI DASAR PENENTUAN HARGA JUAL MENGGUNAKAN FULL COSTING METHOD PADA UMKM IBU KASIRAH. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama.
Text (Tugas Akhir_Ainun Nur Afisyah_20030043)
Tugas Akhir_Ainun Nur Afisyah_20030043.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perhitungan harga pokok metode full costing. Penelitian ini dilaksanakan pada UMKM Ibu Kasirah yang memproduksi dan menjual tempe. Data diperoleh melalui survey langsung ke lokasi penelitian dan wawancara dengan pemilik UMKM. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa perhitungan harga pokok produksi menggunakan metode full costing berbeda dengan perhitungan yang dilakukan oleh UMKM. Harga pokok produksi yang dihitung menggunakan metode full costing menunjukkan hasil yang lebih tinggi daripada perhitungan yang dilakukan oleh UMKM. Hasil perhitungan harga pokok produksi menurut UMKM sebesar Rp4.457 sedangkan harga pokok menurut perhitungan full costing method sebesar Rp4.602. Kata Kunci: Harga Pokok Produksi, Harga Jual, Full Costing Method
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Akuntansi > Diploma III Akuntansi |
Depositing User: | Ainun Nur Afisyah |
Date Deposited: | 18 Aug 2023 02:51 |
Last Modified: | 18 Aug 2023 02:51 |
URI: | http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/2487 |
Actions (login required)
View Item |