ANALISIS PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN BERBASIS AKRUAL DALAM PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN PADA KELURAHAN KETUREN KECAMATAN TEGAL SELATAN KOTA TEGAL

Handayani, Tri (2022) ANALISIS PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN BERBASIS AKRUAL DALAM PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN PADA KELURAHAN KETUREN KECAMATAN TEGAL SELATAN KOTA TEGAL. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama.

[img] Text (3395. TRI HANDAYANI)
TA_TRI_HANDAYANI_19030104_YENI_PRIATNA_SARI[1].pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Bagaimana Analisis Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual Dalam Penyajian Laporan Keuangan Pada Kelurahan Keturen Kecamatan Tegal Selatan Kota Tegal. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif, dengan pendekatan kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan di Kelurahan Keturen Kecamatan Tegal Selatan Kota Tegal dengan menggunakan jenis data kualitatif dan kuantitatif, sumber data primer dan sekunder. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual dalam Penyajian Laporan Keuangan pada Kelurahan Keturen Kecamatan Tegal Selatan Kota Tegal belum sepenuhnya sesuai dengan Peraturan Walikota (Perwal) Tegal No 69 Tahun 2021 tentang Sistem Akuntansi Pemerintah Kota Tegal dikarenakan kurangnya komponen pada laporan keuangan. Selain itu, Kelurahan Keturen juga memiliki kendala keterbatasan Sumber Daya Manusia (SDM) dalam bidang akuntansi maupun keuangan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Akuntansi > Diploma III Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@poltektegal.ac.id
Date Deposited: 22 Jun 2023 08:17
Last Modified: 22 Jun 2023 08:17
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/2093

Actions (login required)

View Item View Item