Mazaya, Muhammad Daniel (2022) RANCANG BANGUN RANGKA SIMULATOR SISTEM INJEKSI SEPEDA MOTOR EFI. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama Tegal.
Text (TA Teknik Mesin_0782)
LAPORAN DANIELO TA 14 FIX MANTAP HEBAT DAN KUAT.pdf Restricted to Registered users only Download (7MB) |
Abstract
Dibutuhkan fasilitas penunjang proses pembelajaran yang mudah digunakan oleh dosen serta mudah dipahami oleh para mahasiswa, yaitu Simulator Sistem Injeksi Sepeda Motor Electronic Fuel Injection. Tujuan laporan ini dibuat untuk mengetahui proses perancangan dan pembuatan rangka simulator sistem injeksi sepeda motor Electronic Fuel Injection . Prosedur penelitian ini dengan melihat beberapa rangka simulator yang ada di bengkel Politeknik Harapan Bersama, mencari buku dan jurnal, bahan material yang digunakan yaitu besi hollow dan besi plat L ukuran 3x3. Proses perancangan rangka simulator dengan mendesain produk 3 dimensi dan 2 dimensi menggunakan aplikasi Inventor 2018. Proses pembangunan rangka yang meliputi pemotongan bahan, pengelasan bahan dengan las listrik Shielded Metal Arc Welding, penghalusan bahan, pengecetan bahan dan pemasangan part tambahan.rancang bangun rangka simulator injeksi dibagi menjadi dua proses yaitu perancangan dan pembangunan. Pengujian dimensi menghasilkan bahwa rangka simulator yang dibuat sudah sesuai ukuran pada gambar kerja yaitu panjang 1000 mm, lebar 300 mm, tinggi 1600 mm . Saran dalam rancang bangun rangka yaitu alat dan bahan harus lengkap dan baik serta menguasai teknik permesinan seperti menggambar, mendesain, menggerinda, mengelas, mengebor dan menggunakan alat permesinan lain, terakhir selalu gunakan alat pelindung diri untuk keselmatan kerja.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery |
Divisions: | Teknik > Diploma III Teknik Mesin |
Depositing User: | Unnamed user with email perpustakaan@poltektegal.ac.id |
Date Deposited: | 18 Nov 2022 13:30 |
Last Modified: | 18 Nov 2022 13:30 |
URI: | http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/1110 |
Actions (login required)
View Item |