Implementasi Sistem Aquaponik dengan Hidroponik pada Budidaya Ikan Mas dan Tanaman Pakcoy Berbasis PLC Outseal

Aditya,, Aghna Alvin (2024) Implementasi Sistem Aquaponik dengan Hidroponik pada Budidaya Ikan Mas dan Tanaman Pakcoy Berbasis PLC Outseal. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama.

[img] Text (Cover)
COVER (Cover - daftar isi).pdf

Download (697kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (392kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf

Download (940kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (680kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (679kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (362kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (405kB)
[img] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Banyak masyarakat yang belum mengetahui tentang sistem budidaya akuaponik, sistem akuaponik adalah sistem pertanian berkelanjutan yang mengkombinasikan akuakultur dan hidroponik yang dimana limbah budidaya ikan sisa metabolisme dan pakan ikan digunakan untuk nutrisi bagi tanaman. Untuk mempermudah pemantauan dan pengaturan parameter menggunakan sensor pH air, sensor TDS, sensor suhu Ds18b20 dan sensor ketinggian air pada kondisi lingkungan secara real-time dengan mikrokontroler PlC Outseal nano V.5.2. Pada penelitian ini, bertujuan untuk pengembangan teknologi modern pada bidang pertanian di lingkungan. Metode pengumpulan data yang digunakan seperti, studi literatur pencarian informasi, perancangan menentukan konsep yang akan dibuat, desain merancang arsitektur sistem, implementasi menerapkan sistem yang dibuat, pengujian untuk memastikan sistem dapat berjalan sesuai teknis. Dalam monitoring sistem akuaponik mampu memberikan informasi tentang kondisi lingkungan akuaponik, berupa pH air 7,7 dengan keakuratan pembacaan sensor 98,1 %, TDS dengan nilai 327-381ppm dengan keakuratan pembacaan sensor 89,3%, suhu dalam rentang 26°C dengan keakuratan pembacaan sensor 97,6%, ketinggian air diatas level switch dan pemberian pakan ikan otomatis sesuai jadwal yang telah ditentukan. Sistem juga bekerja dengan baik dalam proses pengiriman data ditampilkan pada lcd I2c, sehingga pengguna dapat mengetahui tindakan yang akan diambil selanjutnya untuk menghadapi kondisi akuaponik tersebut. Kata kunci : Akuaponik, Monitoring, PLC Outseal Nano V.5.2, Sensor.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology
Divisions: Teknik > Diploma III Teknik Elektronika
Depositing User: Aghna Alvin Aditya
Date Deposited: 24 Dec 2024 04:18
Last Modified: 24 Dec 2024 04:18
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/4870

Actions (login required)

View Item View Item