PENGARUH LOKASI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PELANGGAN TOKO BUKU (Studi Kasus pada Toko Media Ilmu Karanganyar)

Khikmah, Luklu’ul (2021) PENGARUH LOKASI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PELANGGAN TOKO BUKU (Studi Kasus pada Toko Media Ilmu Karanganyar). Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama Tegal.

[img] Text (TA Akt 3030.21)
TA FULL LUKLU'UL KHIKMAH_18030061.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Prosiding TA Akt 3030.21)
Prosiding_Luklu'ul Khikmah_18030061.pdf

Download (390kB)

Abstract

Toko Media Ilmu Karanganyar adalah salah satu usaha yang bergerak dibidang perdagangan buku dan alat tulis kantor. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh lokasi terhadap keputusan pembelian pada pelanggan Toko Media Ilmu Karanganyar, untuk mengetahui pengaruh persepsi harga terhadap keputusan pembelian pada pelanggan Toko Media Ilmu Karanganyar, untuk mengetahui pengaruh lokasi dan harga terhadap keputusan pembelian pada pelanggan Toko Media Ilmu Karanganyar. Populasi yang diambil dalam penelitian ini adalah seluruh pelanggan yang berbelanja di Toko Media Ilmu Karanganyar

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Akuntansi > Diploma III Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@poltektegal.ac.id
Date Deposited: 08 Dec 2021 05:34
Last Modified: 08 Dec 2021 05:34
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/624

Actions (login required)

View Item View Item