BAIKMU SELF CARE: VIRTUAL ASSISTANT KESEHATAN MENTAL UNTUK GENERASI Z BERBASIS MOBILE

Saputra, Irfan Triadi (2024) BAIKMU SELF CARE: VIRTUAL ASSISTANT KESEHATAN MENTAL UNTUK GENERASI Z BERBASIS MOBILE. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama.

[img] Text (COVER)
COVER.pdf

Download (544kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (363kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf

Download (172kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (174kB)
[img] Text (DAFTAR LAMPIRAN)
DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (8MB)

Abstract

Kesehatan mental mencerminkan kesejahteraan individu yang mampu menyadari potensi diri, mengatasi tekanan hidup, bekerja produktif, dan berkontribusi pada komunitas. WHO menekankan pentingnya kesehatan mental sama seperti kesehatan fisik. Di Indonesia, survei menunjukkan bahwa satu dari tiga remaja memiliki masalah kesehatan mental dan satu dari dua puluh mengalami gangguan mental dalam 12 bulan terakhir. Teknologi mempengaruhi kesehatan mental generasi Z yang sering menghadapi tekanan kesuksesan dan kurangnya pengetahuan tentang kesehatan mental. Penelitian ini menghadirkan solusi berupa aplikasi asisten kesehatan mental berbasis mobile menggunakan teknologi NLP dan CNN. Aplikasi ini memberikan dukungan personal dan interaktif, membantu mengatasi stigma kesehatan mental, serta menganalisis kondisi emosional pengguna melalui deteksi ekspresi wajah. Penggunaan NLP menunjukkan akurasi tinggi dengan rata-rata 0,92 dalam memahami dan merespons teks manusia, sedangkan model deteksi ekspresi wajah dengan CNN memiliki akurasi keseluruhan 85%. Aplikasi BaikMu Self Care menyediakan fitur informatif berupa artikel kesehatan mental, video meditasi, musik meditasi, dan pencarian psikiater. Aplikasi ini juga mengimplementasikan skala evaluasi PHQ-9 untuk deteksi dini dan evaluasi kondisi mental. Dengan berbagai fitur tersebut, aplikasi ini diharapkan dapat memberikan solusi efektif dan terjangkau untuk mendukung kesehatan mental generasi Z. Kata Kunci:kesehatan mental, nlp, cnn dan virtual assistant

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology
T Technology > T Technical Information
Divisions: Teknik > Diploma IV Teknik Informatika
Depositing User: Irfan Triadi Saputra
Date Deposited: 17 Sep 2024 07:07
Last Modified: 17 Sep 2024 07:07
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/4213

Actions (login required)

View Item View Item