SISTEM DIAGNOSIS PENYAKIT MATA PADA ANAK MENGGUNAKAN ALGORITMA YOLOV8

Nisa, Zulfatun (2024) SISTEM DIAGNOSIS PENYAKIT MATA PADA ANAK MENGGUNAKAN ALGORITMA YOLOV8. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama.

[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (287kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf

Download (207kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf

Download (202kB)
[img] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf

Download (7MB)
[img] Text (Cover)
Cover.pdf

Download (780kB)

Abstract

Sistem diagnosis penyakit mata pada anak adalah sebuah sistem yang dirancang untuk mendeteksi penyakit mata pada anak menggunakan teknologi AI (Artificial Intelligence) menggunakan algoritma YOLO (You Only Look Once) versi 8. Sistem ini memanfaatkan teknologi pemrosesan gambar untuk menganalisis foto mata anak yang diunggah oleh pengguna. Data yang digunakan dalam penelitian ini mencakup 5 label jenis penyakit mata pada anak dengan total total 2500 gambar. Dataset dibagi di mana 80% digunakan untuk pelatihan dan 20% untuk pengujian. Sistem ini juga dilengkapi dengan fitur fitur seperti rekomendasi klinik dan apotek terdekat dan tips menjaga kesehatan mata pada anak. Hasil pengujian blackbox menunjukan semua fitur aplikasi berfungsi baik dan mampu menangani input secara tepat dengan akurasi diagnosis penyakit mata anak sebesar 90%. Hal ini menandakan bahwa sistem ini berhasil mendiagnosis penyakit mata anak dengan baik. Kata Kunci: Sistem Diagnosis, Teknologi AI (Artificial Intelligence), YOLOv8, Penyakit Mata Anak.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technical Information
Divisions: Teknik > Diploma IV Teknik Informatika
Depositing User: Zulfatun Nisa
Date Deposited: 29 Aug 2024 01:39
Last Modified: 29 Aug 2024 01:39
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/3934

Actions (login required)

View Item View Item