PERANCANGAN E-KOMIK “MY ANXIETY IS NOT MY INSECURITY” SEBAGAI MEDIA KAMPANYE PENTINGNYA MENJAGA KESEHATAN MENTAL

Wati, Angke Faulia (2023) PERANCANGAN E-KOMIK “MY ANXIETY IS NOT MY INSECURITY” SEBAGAI MEDIA KAMPANYE PENTINGNYA MENJAGA KESEHATAN MENTAL. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama.

[img] Text (Tugas Akhir_Angke Faulia Wati_20120041)
ANGKE FAULIA WATI_20120041_DESAIN KOMUNIKASI VISUAL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB)

Abstract

Perancangan E-komik “My Anxiety Is Not My Insecurity” sebagai Media Kampanye Pentingnya Menjaga Kesehatan Mental ini menggunakan concept design yaitu style flat design dan kartun dengan proporsi tubuh 1:8. Kemudian asset design, sketsa hingga finishing diselesaikan menggunakan medibang paint. Warna yang digunakan yaitu warna pastel menyesuaikan target audiens yaitu remaja usia 16-24 tahun. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif melalui wawancara dan observasi. Wawancara dilakukan dengan pengidap Anxiety Dissorder dan psikolog melalui aplikasi Halodoc. Sedangkan observasi dilakukan dengan cara mengobservasi aplikasi yang cocok untuk mengunggah rancangan E-komik supaya mudah dibaca dan diakses. Tujuan penelitian ini yaitu untuk memberikan edukasi dan mengajak remaja untuk mulai memperhatikan kesehatan mental. Hasil akhir rancangan ini yaitu E-komik yang diunggah mendapat 142 pembaca dalam waktu 10 hari. Hal tersebut membuktikan bahwa rancangan E-komik berhasil menjadi komik yang menarik dan cukup dinikmati. Kata Kunci : Anxiety Dissorder, E-komik, Media Kampanye

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Teknik > Diploma III Desain Komunikasi Visual
Depositing User: Angke Faulia Wati
Date Deposited: 18 Jan 2024 08:23
Last Modified: 18 Jan 2024 08:23
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/3542

Actions (login required)

View Item View Item