Fadillah, Hani (2023) Aplikasi Reservasi Homestay Penginapan Pada Objek Wisata Kabupaten Tegal. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama.
Text (TA_Hani Fadillah_19090026)
Hani Fadillah_19090026.pdf Restricted to Registered users only Download (6MB) |
Abstract
Tegal merupakan salah satu kota yang mempunyai beberapa wisata yang banyak dikunjungi contohnya seperti Guci oleh beberapa wisatawan berbagai kota yang mempunyai keindahan alam seperti pemandian air panas guci, owabong, curug. Desa wisata ini dibangun dengan konsep memperkenalkan berbagai macam yang ada pada guci untuk wisata. Pada pemesanan yang dilakukan dengan cara manual atau berdatang langsung ke tempat tetapi kurang efektif jika ingin langsung melakukan istirahat. Guna memenuhi kebutuhan wisatawan pada hal reservasi dilakukan pembuatan website yang dilakukan oleh pemilik homestay tujuannya untuk pendataan pada homestay yang sudah dipesan. Pembuatan aplikasi ini bertujuan untuk membuat sebuah aplikasi berbasis website adalah PHP(Hypertex Prepocessor) sebagai Bahasa pemrograman, Laravel sebagai Framework serta MySQL sebagai mengelola basis data, metode yang dipakai menggunakan UML (Unified Modeling Language) dengan menggunakan pengujian usability dan blackbox. Hasil dari pengembangan system ini terdapat tiga actor seperi admin, owner(Pemilik Homestay), customer(Pemesan). Tugas admin berupa verifikasi data homestay, melihat transaksi, mengelola data customer dan owner. Tugas owner berupa mendaftarkan homestay, melihat transaksi, pemesanan secara manul dengan website. Sedangkan customer melakukan pesan homestay.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology T Technology > T Technical Information |
Divisions: | Teknik > Diploma IV Teknik Informatika |
Depositing User: | Hani Fadillah |
Date Deposited: | 29 Aug 2023 10:33 |
Last Modified: | 29 Aug 2023 10:33 |
URI: | http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/2718 |
Actions (login required)
View Item |