PERHITUNGAN HARGA POKOK PENJUALAN DALAM MENETAPKAN LABA OBAT DI APOTEK PUTRI ROMAS BREBES

PUTRI TANIA, AYU (2023) PERHITUNGAN HARGA POKOK PENJUALAN DALAM MENETAPKAN LABA OBAT DI APOTEK PUTRI ROMAS BREBES. Diploma thesis, POLITEKNIK HARAPAN BERSAMA.

[img] Text
TUGAS AKHIR AYU TANIA PUTRI (1).pdf

Download (3MB)

Abstract

Perhitungan harga pokok penjualan merupakan komponen yang penting dalam menentukan harga produk yang akan dijual agar mendapatkan laba penjualan serta dapat menjadikan perusahaan lebih maju dan dapat bersaing dengan perusahaan lain. Apotek Putri Romas brebes merupakan perusahaan dagang yang bergerak dibidang penjualan obat dan alat kesehatan, Apotek putri romas belum mengetahui perhitungan dalam menetapkan harga jual obat mendapatkan laba yang diambil apakah akan untung atau rugi. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui perhitungan harga pokok penjualan dalam menetapkan laba obat setelah di terapkannya harga jual yang ditentukan oleh apotek. Teknik analisis penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, studi pustaka dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini adalah Apotek Putri Romas sudah menetapkan perhitungan harga jual sesuai dengan standar dan memiliki laba walaupun tidak stabil dan pada penjualan obat neurobion mendapatkan laba paling tinggi sedangkan pada pendapatan laba yang paling rendah ada pada Sanmol drop, perhitungan laba Apotek Putri Romas dan peneliti juga memliki perbedaan perhitungan, sehingga terdapat selisih. Kata Kunci : Harga Pokok Penjualan, laba, Pembelian dan Penjualan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Akuntansi > Diploma III Akuntansi
Depositing User: AYU TANIA PUTRI
Date Deposited: 21 Aug 2023 11:21
Last Modified: 21 Aug 2023 11:21
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/2517

Actions (login required)

View Item View Item