FORMULASI DAN UJI SIFAT FISIK SEDIAAN LIPSTIK KOMBINASI EKSTRAK DAUN JATI (Tectona grandis L.,f.) DAN SARI BUAH BIT (Beta vulgaris L.)

Hidayati, Nur Eka and Putri, Anggy Rima and Febriyanti, Rizki (2021) FORMULASI DAN UJI SIFAT FISIK SEDIAAN LIPSTIK KOMBINASI EKSTRAK DAUN JATI (Tectona grandis L.,f.) DAN SARI BUAH BIT (Beta vulgaris L.). Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama Tegal.

[img] Text (Farm 1751.21)
Formulasi Dan Uji Sifat Fisik Sediaan Lipstik Kombinasi Ekstrak Daun Jati (Tectona grandis L.,f.) Dan Sari Buah Bit (Beta vulgaris L.).pdf

Download (2MB)
[img] Text (Jurnal Farm 1751.21)
Jurnal_Nur Eka Hidayati.pdf

Download (47kB)

Abstract

Lipstik adalah pewarna bibir untuk menimbulkan kesan menarik sekaligus melindungi bibir dari lingkungan yang merusak misalnya sinar ultaviolet. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah ekstrak daun jati dengan kombinasi sari buah bit dapat digunakan sebagai pewarna alami pada sediaan lipstik formulasi sediaan lipstik dan pengaruh terhadap terhadap uji sifat fisik yang dilakukan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Kesehatan > Diploma III Farmasi
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@poltektegal.ac.id
Date Deposited: 24 Nov 2021 03:54
Last Modified: 24 Nov 2021 03:54
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/237

Actions (login required)

View Item View Item