IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERBASIS WEB DALAM UPAYA MENINGKATKAN TRANSPARANSI DAN AKUNTABILITAS PEMBAYARAN BIAYA PENDIDIKAN DI SMK NUSANTARA 1 COMAL KABUPATEN PEMALANG

Nurmayanti, Eka (2022) IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERBASIS WEB DALAM UPAYA MENINGKATKAN TRANSPARANSI DAN AKUNTABILITAS PEMBAYARAN BIAYA PENDIDIKAN DI SMK NUSANTARA 1 COMAL KABUPATEN PEMALANG. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama.

[img] Text (3472 Eka Nurmayanti)
EKA NURMAYANTI_19031095_D3 AKUNTANSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Sekolah memiliki tugas untuk mengelola keuangan berdasarkan prinsip-prinsip pengelolaan keuangan yang berlaku. Pengelolaan keuangan sekolah di SMK Nusantara 1 Comal seharusnya menerapkan prinsip transparansi dan akuntabilitas pembayaran biaya pendidikan kepada pihak intern ( lingkungan sekolah dan yayasan ) dan pihak ekstern (orangtua siswa). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi sistem informasi akuntansi berbasis web dalam upaya meningkatkan transparansi dan akuntabilitas pembayaran biaya pendidikan di SMK Nusantara 1 Comal Kabupaten Pemalang. Metode penelitian menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif dengan metode pengumpulan data berupa observasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukan bahwa implementasi sistem informasi akuntansi berbasis web sudah mencapai target prinsip transparansi dan akuntabilitas.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Akuntansi > Diploma III Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@poltektegal.ac.id
Date Deposited: 15 Jun 2023 02:22
Last Modified: 15 Jun 2023 02:22
URI: http://repository.poltekharber.ac.id/id/eprint/2005

Actions (login required)

View Item View Item