ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MENYEBABKAN KREDIT BERMASALAH PADA PT. PERMODALAN NASIONAL MADANI UNIT TEGAL

Yuliani, Kharisma Citra (2022) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MENYEBABKAN KREDIT BERMASALAH PADA PT. PERMODALAN NASIONAL MADANI UNIT TEGAL. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama.

[img] Text (TA 3518 Kharisma Citra Yuliani)
TA_KHARISMA CITRA YULIANI_19031102_HETIKA, S.Pd., M.Si., Ak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Tempat pelaksanaan penelitian berada di PT. Permodalan Nasional Madani Unit Tegal. Untuk memperoleh data yang diperlukan dalam penyusunan Tugas Akhir ini digunakan beberapa metode analisis pengumpulan data antara lain : metode wawancara, metode observasi, dan metode dokumentasi. Jenis data dalam penelitian ini menggunakan data primer dan data sekunder. Analisis data menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor internal disebabkan karena kurang cermatnya analisa terhadap calon debitur yang dilakukan oleh pihak marketing, jangka waktu yang diberikan kepada debitur kurang sesuai, dan adanya hubungan kekeluargaan antara pihak karyawan PNM dengan calon debitur. Sedangkan faktor eksternal disebabkan karena karakter debitur yang buruk, pinjaman tidak digunakan secara maksimal, debitur yang kurang bertanggung jawab atas kredit yang telah disepakati, dan faktor kebutuhan debitur. Kesimpulan penyebab kredit bermasalah disebabkan karena dua faktor, yaitu faktor internal dan faktor eksternal.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Akuntansi > Diploma III Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@poltektegal.ac.id
Date Deposited: 31 May 2023 03:17
Last Modified: 31 May 2023 03:17
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/1928

Actions (login required)

View Item View Item