SISTEM INFORMASI MONITORING SUHU DAN KELEMBAPAN PADA PENYIMPANAN BIJI KOPI BERBASIS IoT

Anesya, Stefani Sekar (2022) SISTEM INFORMASI MONITORING SUHU DAN KELEMBAPAN PADA PENYIMPANAN BIJI KOPI BERBASIS IoT. Diploma thesis, Politeknik Harapan Bersama.

[img] Text (TA KOM 3082.22 STE s)
Laporan Stefani Sekar Anesya - 19040120.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text (Jurnal KOM 3082.22 STE s)
jurnal Stefani (19040120).pdf
Restricted to Registered users only

Download (266kB)

Abstract

Indonesia merupakan penghasil kopi terbesar nomor tiga di dunia. Biji kopi Indonesia termasuk biji kopi yang berkualitas bagus karena rasanya yang sangat khusus dan tidak ditemukan dinegara lain. Perkembangan industri kopi dan tuntutan pasar saat ini menuntut produk yang konsisten dalam kualitas dan aman untuk dikonsumsi. Peningkatan mutu salah satunya yaitu dengan penyimpanan yang aman dan sesuai dengan suhu dan kelembaban yang tepat untuk jenis kopi sangrai secara umum. Menurut penelitian Yusianto pada tahun 2017 mengungkapkan bahwa kopi yang bagus membutuhkan tingkat kelembaban 50% - 70% dan intensitas suhu antara 20℃ - 27℃. Penggunaan komputer dimasa datang mampu mendominasi pekerjaan manusia dan mengalahkan kemampuan komputasi manusia seperti mengontrol peralatan elektronik dari jarak jauh menggunakan media internet, IOT (Internet Of Things) memungkinkan pengguna untuk mengelola dan mengoptimalkan elektronik dan peralatan listrik yang menggunakan internet. Maka dari itu dibuatlah Sistem Informasi Monitoring Suhu dan Kelembapan pada Penyimpanan Biji Kopi Berbasis IoT untuk mempermudah dalam memonitoring suhu dan kelembapan pada penyimpanan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Teknik > Diploma III Teknik Komputer
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@poltektegal.ac.id
Date Deposited: 20 Feb 2023 05:46
Last Modified: 20 Feb 2023 05:46
URI: http://eprints.poltektegal.ac.id/id/eprint/1713

Actions (login required)

View Item View Item